Desa Marga Mulya

Kec. Sungai Bahar, Kab. Muaro Jambi
Prov. Jambi

Loading

Desa Marga Mulya

Perayaan

Awal Ramadhan

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA MARGA MULYA

Berita Desa

Marga Mulya, 29 Januari 2025 – Laga panas tersaji di babak perempat final Marga Mulya Cup I pada Rabu, 29 Januari 2025 dilapangan Palapa Unit 2. Mekar Sari Makmur dan Murba harus menjalani duel ketat yang berakhir dengan skor imbang 2-2 dalam waktu normal. Mekar Sari Makmur akhirnya memastikan tempat di semifinal setelah menang dalam drama adu penalti dengan skor 5-4.

Jalannya Pertandingan

Sejak peluit awal dibunyikan, kedua tim langsung tampil menyerang. Murba lebih dulu unggul di babak pertama lewat gol cepat melalui kaki pemain tengah mereka Asih di menit ke-8 setelah memanfaatkan kelengahan pertahanan Mekar Sari Makmur.

Tak butuh waktu lama, Mekar Sari Makmur membalas melalui serangan balik cepat di menit ke-17 melalui penyerang Mekar Sari Makmur Andik, membuat skor kembali imbang 1-1 sebelum turun minum Murba berhasil menggandakan keunggulan mereka melalui penyerang depan Febri pada menit ke-29 skor 2-1 bertahan hingga turun minum.

Di babak kedua, intensitas permainan semakin meningkat. Namun, Mekar Sari Makmur tak menyerah dan sukses menyamakan kedudukan menjadi 2-2 lewat sepakan keras dari luar kotak penalti oleh penyerang mereka Manto di menit ke-44. Pada pertandingan ini wasit sutarman mengeluarkan 3 kartu kuning 2 untuk pemain Murba dan 1 untuk pemain Mekar Sari Makmur serta 2 kartu merah untuk pemain Mekar Sari Makmur Galang dan pemain Murba Dias. dipertengahan babak kedua kedua tim terjadi keributan ditengah lapangan namun permainan kembali kondusif sampai babak kedua selesai.

Hingga peluit panjang berbunyi, skor tetap 2-2, memaksa pertandingan dilanjutkan ke babak adu penalti.

Drama Adu Penalti

Di babak tos-tosan, kedua tim tampil penuh tekanan. Mekar Sari Makmur tampil lebih tenang dan sukses mengeksekusi lima tendangan penalti, sementara Murba gagal pada eksekusi terakhir, membuat skor akhir 5-4 untuk kemenangan Mekar Sari Makmur.

Menuju Semifinal

Dengan kemenangan ini, Mekar Sari Makmur melaju ke babak semifinal Marga Mulya Cup I dan semakin dekat dengan gelar juara. Mereka kini menanti lawan berikutnya di fase empat besar.

Apakah Mekar Sari Makmur bisa mempertahankan performa terbaik mereka di semifinal? Nantikan pertandingannya!

 

Penulis: Redaksi Olahraga

Desa Marga Mulya

Kiriman Komentar

Beri Komentar

Desa

299

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI299penduduk

235

PEREMPUAN

PEREMPUAN235penduduk

534

TOTAL

TOTAL534penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

SUDI PAMUNGKAS, SE

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Desa

HENI NUR AINI, SE

Tidak Ada di Kantor

Kasi Pemerintahan

ISWAHUDI UTOMO

Tidak Ada di Kantor

Kasi Pelayanan

SUPRIYADI, SE

Tidak Ada di Kantor

Kasi Kesejahteraan

NURTRIANA ABDI PUTRA, Ars

Tidak Ada di Kantor

Kaur Umum dan TU

ANDREAS FATMA YULIANTO

Tidak Ada di Kantor

Kaur Perencanaan

ARIF RACHMAN

Tidak Ada di Kantor

Kaur Keuangan

RETNO YULINDA, S.Sos

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Suka Sari

JATI KUMORO

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Suka Maju

MARYANTO

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Suka Damai

JULIYANTO

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Mekar Jaya

RIZAL MARPAUNG

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

0

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

0

Surat

Bulan Ini

0

Surat

Bulan Lalu

0

Surat

Tahun Ini

0

Surat

Tahun Lalu

0

Surat

Total

0

Surat

Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Statistik Pengunjung
Hari ini : 89
Kemarin : 677
Total Pengunjung : 54.578
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.97.14.91
Browser : Tidak ditemukan
Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Statistik Pengunjung
Hari ini : 89
Kemarin : 677
Total Pengunjung : 54.578
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.97.14.91
Browser : Tidak ditemukan
Pemerintah Desa

SUDI PAMUNGKAS, SE

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

HENI NUR AINI, SE

Sekretaris Desa
Tidak Ada di Kantor

ISWAHUDI UTOMO

Kasi Pemerintahan
Tidak Ada di Kantor

SUPRIYADI, SE

Kasi Pelayanan
Tidak Ada di Kantor

NURTRIANA ABDI PUTRA, Ars

Kasi Kesejahteraan
Tidak Ada di Kantor

ANDREAS FATMA YULIANTO

Kaur Umum dan TU
Tidak Ada di Kantor

ARIF RACHMAN

Kaur Perencanaan
Tidak Ada di Kantor

RETNO YULINDA, S.Sos

Kaur Keuangan
Tidak Ada di Kantor

JATI KUMORO

Kepala Dusun Suka Sari
Tidak Ada di Kantor

MARYANTO

Kepala Dusun Suka Maju
Tidak Ada di Kantor

JULIYANTO

Kepala Dusun Suka Damai
Tidak Ada di Kantor

RIZAL MARPAUNG

Kepala Dusun Mekar Jaya
Tidak Ada di Kantor